Inilah buku baca yang harus dimiliki untuk mengajarkan anak membaca menyenangkan Ala Montessori. Di buku ini terdapat serangkaian tahapan yang membantu pengalaman anak-anak belajar membaca bermakna dengan cara yang menyenangkan.

Dengan buku ini, akan membuat anak-anak

Apa Itu Metode Montessori?

Metode Montessori

Montessori merupakan metode yang dikembangkan oleh dokter pertama wanita di Italia bernama dr. Maria Montessori. Metode ini pertama kali diaplikasikan di sekolah pertamanya Casa de Baimbini 50-60 murid special yang kurang stimulasi. Selama di sekolah tersebut, Maria Montessori melakukan penelitian bertahun-tahun untuk mengetahui cara belajar yang tepat sesuai dengan perkembangan anak usia dini, yaitu belajar dengan panca inderanya (hands-on learning) dan konkret ke abstrak. Oleh karena itu, metode ini merupakan yang saintifik dan berpihak pada anak.

Bagaimana Membaca Menyenangkan Ala Montessori?

Membaca bagi anak usia dini merupakan proses yang kompleks dan rumit. Karena anak usia dini yang masih berfikir dalam tahap konkrit harus membaca huruf yang sifatnya abstrak.  Selain itu, anak-anak perlu menghafal huruf, merangkainya menjadi kata dan memahami maknanya. Sebelum betul-betul mengajarkan anak membaca, perlu banyak distimulasi dengan tahap pra membaca, antara lain, banyak membacakan buku cerita, mengajak bernyanyi dan bercakap-cakap. Oleh karenanya, saat mulai mengajarkan membaca kepada mereka haruslah yang menarik perhatian anak dan mengajarkan makna dari bacaan, bukan hanya menghafal tanpa mengetahui maknanya.

Kenapa Harus Punya Buku Membaca Menyenangkan Ala Montessori?

BISA DIPAKAI UMUM

Buku ini dapat digunakan bagi yang belum mengenal atau sudah mengenal Montessori yang menekankan membaca dengan memahami maknanya.

LENGKAP DAN TERSTRUKTUR

Di buku ini dimulai dari mengenalkan fonik a, i, u, e dan o, seri merah muda, seri biru dan seri hijau yang disusun lengkap dan terstruktur.

ILUSTRASI MENARIK

Terdapat kurang lebih 350 ilustrasi menarik representasi dari kosa kata yang digambar realis sesuai dengan kaidah Montessori.

PENJELASAN MATERIAL KONKRET

Terdapat penjelasan mengapa perlu memiliki Sandpaper Letter (Huruf Raba) Bahasa Indonesia dan Movable Alphabet Bahasa Indonesia yang sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia.

CONTOH ISI DALAM BUKU INI:

Sangat menarik, Ya?

Alhamdulillah buku ini telah tembus 2.351 pemesanan dari target awal 1.000 pemesanan!

ORDER SEKARANG JUGA!

DAPATKAN SEBELUM KEHABISAN!

Coming Soon Cetakan ke-2 Edisi

R E V I S I

 

KESEMPATAN TERBATAS